Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Klasemen Liga Jerman Pekan 33: Dortmund dan Wolfsburg Lolos ke Liga Champions

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Borussia Dortmund. REUTERS/Leon Kuegeler
Borussia Dortmund. REUTERS/Leon Kuegeler
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBorussia Dortmund dan VfL Wolfsburg mengunci dua tiket tersisa untuk fase grup Liga Champions musim depan di Liga Jerman. Pada Senin, 17 Mei, enam dari tujuh kuota kompetisi Eropa untuk tim-tim Jerman sudah teralokasi.

Borussia Dortmund dan VfL Wolfsburg lolos ke Liga Champions mendampingi sang juara Bayern Muenchen dan tim posisi kedua RB Leipzig.

Dortmund yang main lebih awal di Stadion Opel Arena, mampu mengalahkan FSV Mainz 3-1. Dua jam berselang, Wolfsburg meraih satu poin penting saat diimbangi Leipzig 2-2.

Hasil-hasil itu mengoptimalkan kekalahan yang diderita Eintracht Frankfurt sehari sebelumnya, sehingga Dortmund dan Wolfsburg mengunci kepastian finis di empat besar klasemen Liga Jerman.

Dortmund berada di posisi ketiga klasemen sementara berbekal keunggulan selisih gol surplus 27 dibandingkan surplus 25 yang dimiliki Wolfsburg, kendati keduanya sama-sama mengoleksi 61 poin.

Hasil laga semalam juga memastikan Frankfurt hanya bisa finis di urutan kelima atau meraih tiket fase grup Liga Europa didampingi Bayer Leverkusen yang sudah pasti berakhir di posisi keenam.

Masih ada satu tiket Eropa tersisa, yakni untuk babak playoff kualifikasi Liga Conference, kompetisi kasta ketiga UEFA yang mulai digelar musim depan.

Empat tim bersaing memperebutkannya, yakni Union Berlin yang ada di posisi ketujuh dengan 47 poin, diikuti Borussia Moenchengladbach (46), VfB Stuttgart (45) dan SC Freiburg (45).

Persaingan juga masih terjadi di papan bawah untuk menentukan satu tim yang otomatis terdegradasi dan satu kewajiban mengikuti fase playoff promosi-degradasi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketiga tim yang terlibat adalah Arminia Bielefeld di urutan ke-15 dengan 32 poin, Werder Bremen (31) dan FC Cologne (30).

Selanjutnya: Rekap Hasil dan Klasemen

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bayer Leverkusen Pertajam Rekor Tak Terkalahkan Jadi 50 Pertandingan, Pelatih Xabi Alonso Bidik Target Baru

20 jam lalu

Pelatih Bayer Leverkusen Xabi Alonso. REUTERS/Benjamin Westhoff
Bayer Leverkusen Pertajam Rekor Tak Terkalahkan Jadi 50 Pertandingan, Pelatih Xabi Alonso Bidik Target Baru

Bayer Leverkusen memperpanjang rekor tidak terkalahkan mereka di musim ini menjadi 50 pertandingan setelah mengalahkan Bochum 5-0 di Liga Jerman.


Rekor Pertemuan Borussia Dortmund vs Real Madrid Jelang Final Liga Champions 2023-2024

22 jam lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Rekor Pertemuan Borussia Dortmund vs Real Madrid Jelang Final Liga Champions 2023-2024

Pertandingan final Liga Champions 2023-2024 akan mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid. Simak rekor head-to-head kedua tim.


Final Liga Champions 2024 Borussia Dortmund vs Real Madrid: Jadwal Live, Lokasi, Hiburan, dan Fakta Penting lain

2 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Final Liga Champions 2024 Borussia Dortmund vs Real Madrid: Jadwal Live, Lokasi, Hiburan, dan Fakta Penting lain

Kompetisi Liga Champions Eropa musim 2023/2024 akan memasuki babak final. Simak jadwal dan fakta penting duel Dortmund vs Real Madrid.


Profil Gregor Kobel, Kiper yang Selamatkan Borussia Dortmund ke Final Liga Champions

2 hari lalu

Kiper Borussia Dortmund Gregor Kobel menepis tendangan pemain Paris St Germain Ousmane Dembele dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions di  Signal Iduna Park, Dortmund, 2 Mei 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Profil Gregor Kobel, Kiper yang Selamatkan Borussia Dortmund ke Final Liga Champions

Gregor Kobel berperan penting saat Borussia Dortmund mengalahkan PSG di semi final Liga Champions.


Lolos ke Final Liga Europa, Bayer Leverkusen Berpeluang Raih 2 Trofi Lagi Musim Ini

3 hari lalu

Para pemain Bayer Leverkusen berselebrasi setelah laga leg kedua semifinal Liga Europa melawan AS Roma di Stadion BayArena, Jerman, 9 Mei 2024. Bayer Leverkusen melaju ke final Liga Europa dengan agregat 4-2. REUTERS
Lolos ke Final Liga Europa, Bayer Leverkusen Berpeluang Raih 2 Trofi Lagi Musim Ini

Setelah mengamankan gelar juara Bundesliga musim ini, Bayer Leverkusen berpeluang meraih trofi Liga Europa dan Piala Jerman.


Kembali Lolos ke Final, Kenapa Real Madrid Disebut Memiliki Daya Magis di Liga Champions?

4 hari lalu

Para pemain Real Madrid merayakan dengan para penggemar setelah Joselu dari Real Madrid mencetak gol kedua mereka dalam semifinal Liga Champions  Leg Kedua antara Real Madrid vs Bayern Munich di Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, 8 Mei 2024. REUTERS/Susana Vera
Kembali Lolos ke Final, Kenapa Real Madrid Disebut Memiliki Daya Magis di Liga Champions?

Real Madrid kembali menunjukkan "daya magis" atau "keajaiban" mereka saat lolos ke final Liga Champions 2023/2024.


Bayern Munchen Gagal Lolos ke Final Liga Champions, Thomas Tuchel Sesali Blunder Manuel Neuer

4 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS
Bayern Munchen Gagal Lolos ke Final Liga Champions, Thomas Tuchel Sesali Blunder Manuel Neuer

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel menyesalkan blunder fatal yang dilakukan Manuel Neuer saat timnya gagal ke final Liga Champions.


Jadwal Final Liga Champions 2023/2024: Borussia Dortmund vs Real Madrid

4 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Jadwal Final Liga Champions 2023/2024: Borussia Dortmund vs Real Madrid

Pertandingan babak semifinal Liga Champions 2023/2024 telah berakhir. Borussia Dortmund dipastikan akan menghadapi Real Madrid di babak final.


Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Munchen, Real Madrid Lolos ke Babak Final

4 hari lalu

Pemain Real Madrid Joselu merayakan gol k gawang Bayern Munchen di Liga Champions, Kamis dinihari WIB, 9 Mei 2024. REUTERS/Susana Vera
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Munchen, Real Madrid Lolos ke Babak Final

Real Madrid lolos ke babak final Liga Champions 2023-2024, Kamis dinihari WIB, 9 Meisetelah menang 2-1 saat menjamu Bayern Munchen.


Jadwal dan Link Live Streaming Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions

5 hari lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior mencetak gol penalti ke gawang Bayern Munchen di leg pertama semifinal Liga Champions, 30 April 2024. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Jadwal dan Link Live Streaming Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions

Real Madrid akan menghadapi Bayern Munchen pada leg kedua semifinal Liga Champions di Estadio Santiago Bernabeu pada Kamis dinihari, 8 Mei 2024.